Postingan

Menampilkan postingan dari 2014

Program Penyimpanan Data Barang Sederhana Meggunakan Struck

Gambar
Ditulisan kali ini saya belajar mengenai bagaimana caranya membuat sebuah Program sederhana untuk Penyimpanan data barang pada c++. disini kita akan menggunakan fungsi Struct dan Array. (Menu Utama) progam ini terbagi atas 2, yaitu program utama (void main) dan void tambahan (Prosedur/fungsi) Pertama-tama yang harus kita lakukan adalah deklarasikan Struct dan Tipe data, Struct dan tipe data harus berada diluar Void main . struct adalah tipe data baru yang bisa dibuat sendiri sesuai kebutuhan. struct produksi {   int tahun ;   int Expired; }; struct item{   int kode ;   int Qty   produksi produk [10]; // variabel produk bertipe data produksi yang didalamnya terdapat  tahun produksi dan  expired   }; membuat variabel global : int data; item brg [10]; int i,j ; Selanjutnya, kita buat 5 buah void untuk setiap menu yang terdapat pada menu utama. Void-void ini haruslah terletak di luar program utama (Void Main).  Coding untuk menu